Jaga Stabilitas Wilayah, Koramil Nusa Penida Lakukan Sidak Penduduk

    Jaga Stabilitas Wilayah, Koramil Nusa Penida Lakukan Sidak Penduduk

    Klungkung, - Guna menjaga stabilitas dan kondusifitas wilayah yang selama ini sudah terwujud dengan baik di Kabupaten Klungkung, khususnya di Kecamatan Nusa Penida, pihak Koramil bersama instansi terkait lainnya menggelar adanya pendataan penduduk pendatang.

    Selain melibatkan pihak Satpol PP Kecamatan setempat, dalam upaya pendataan itu pihak Koramil juga bersinergi dengan aparat Polsek setempat.

     

    “Pendataan ini dilakukan sebagai langkah monitoring guna terjaganya stabilitas dan kondusifitas wilayah, ” kata Kapten Inf Gede Putrayadnya. Jumat (02/12) siang.

    Beberapa Desa, kata dia, dijadikan lokasi pelaksanaan pendataan warga pendatang oleh pihak tiga pilar. Selain melakukan pemeriksaan KTP, pihaknya juga melakukan pemeriksaan Kartu Keluarga atau KK.

     

    “Ini dalam rangka menjaga ketertiban umum. Kalau ada warga pendatang yang belum terdata, akan kita serahkan ke pihak terkait untuk dilakukan pendataan, ” pungkasnya. (***)

    klungkung bali
    Updates.

    Updates.

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Silaturahmi, Letkol Armen Ngopi...

    Artikel Berikutnya

    Kodim Klungkung Komitmen Bersinergi Antisipasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Rustika Herlambang Apresiasi Polri Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik, Bukti Komitmen Transparansi
    Leonardy Harapkan Kongres PB Lemkari Akhir Januari 2025
    Kakorlantas Polri Gelar Latihan Pra Operasi Lilin 2024 Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2025
    Kodim 1710/Mimika Terima Wasev Bidang Bakti TNI TA 2024 Dari Sterad
    Hoax! Pengelola KEK Kura-Kura Bali Bantah Isu Wajib Serahkan KTP untuk Sembahyang di Pura Tirtha Harum

    Ikuti Kami